Originally posted 2022-03-13 09:10:37.
Jasa Editing Video Murah – Ada banyak aplikasi edit video yang saat ini bisa digunakan. Bahkan tak perlu repot buka komputer untuk mengedit video. Sebab beberapa aplikasi tersedia di smartphone.
Jadi kamu bisa langsung mengedit video dari smartphone langsung setelah diambil. Selain itu setelah selesai juga bisa mengunggahnya ke media sosial. Kamu bisa menemukan aplikasi edit video ini di Play Store dan App Store. Bagusnya lagi, aplikasi tersebut tidak memunculkan watermark.
Kami dari AkseniJasa telah menyiapkan beberapa aplikasi editing video yang bisa Anda gunakan di handphone Anda. Dan kami yakin aplikasi ini sangat mudah untuk Anda operasikan, berikut beberapa aplikasi tersebut:
Aplikasi ini dikembangkan oleh QuVideo dan merupakan salah satu yang cukup populer. VivaVideo juga kerap disebut sebagai aplikasi edit video terbaik di Android.
Ada sejumlah fitur yang ada di dalam aplikasi. Misalnya memotong video, menggabungkan video, memperlambat hingga mempercepat video. Ada juga penggabungan foto jadi video, serta fitur menghadirkan teks, musik dan filter.
Aplikasi ini menghadirkan nuansa profesional untuk mengedtit video. KineMaster punya tampilan interface yang cukup sederhana bahkan untuk pemula. Serta juga memiliki sejumlah fitur lengkap dan mudah digunakan.
KineMaster menghadirkan fitur untuk transisi, filter, tema, kecerahan, dan template editing. Pengguna juga bisa mengimport video dari media yang berbeda.
Baca juga : 3 Cara Memberikan Sentuhan Menarik Pada Editing Video
Aplikasi ini dirilis oleh GoPro pada 2016 lalu. Quick punya fitur dan tools serta bisa diunduh secara gratis. Aplikasi Quik menghadirkan watermark pada hasil video. Namun pengguna juga bisa menghapusnya sendiri secara gratis.
Ini merupakan aplikasi resmi milik Adobe yang berfokus pada editing profesional. Adobe Premiere Rush tidak bisa dibandingkan dengan Adobe Premiere. Namun tampil dengan desain dan fitur lebih sederhana.
Aplikasi ini menghadirkan fitur untuk menggabungkan video, transisi, efek, musik, pengaturan tampilan video, hingga slow motion. Selain itu hasil video dari Adobe Premiere Rush bisa diimport ke software Premiere Pro CC.
Aplikasi ini memiliki tampilan interface yang profesional dan powerful. Namun masih ramah digunakan untuk pemula. Terdapat sejumlah fitur editing dasar, ada juga fleksibilitas pengaturan seperti colour grading.
Inshot bisa digunakan untuk mengedit serta menggabungkan dan memotong video. Selain itu juga ada fitur editing seperti menambahkan teks, stiker, dan blur video.
Aplikasi tersebut memiliki tampilan sederhana dan mudah digunakan. Ada fitur cut video, menggabungkan video, filter, efek transisi, musik dan teks.
Video Show adalah aplikasi yang dikeluarkan EnjoyMobi. Ada fitur untuk editing, serta bisa menambahkan efek atau filter, stiker, serta tema. Ada juga fitur video compressing, membantu pengguna memperkecil ukuran video.
VidTrim bisa digunakan untuk menggabungkan dan memotong video. Selain itu bisa mengkonversi file video MP4 jadi MP3, dan mengambil gambar pada frame tertentu.
Magisto bisa menganalisa video dan memilih fragmen yang cocok untuk edit video. Selain itu, aplikasi ini bisa digunakan mudah untuk para penggunanya.
Silahkan klik disini untuk terhubung dengan penyedia Jasa Editing Video Murah Menarik dan Professional dari kami AkseniJasa. Kami siap menjadi jawaban dari keluh kesah Anda terhadap jasa editing video untuk usaha yang Anda miliki.