Daftar Isi :
Jasa Pembuatan Video Explainer – Perkembangan teknologi yang sangat cepat mengantarkan kita pada era digital yang sedang kita jalani saat ini.
Teknologi terbukti memberikan banyak sekali manfaat untuk kehidupan manusia di berbagai bidang mulai dari bidang Kesehatan, konstruksi, transportasi, dan tentu saja komunikasi.
Komunikasi sangat dimudahkan dengan adanya gadget dan internet yang membuat jarak tidak berarti lagi dalam berkomunikasi.
Internet menjadi salah satu penemuan paling berpengaruh untuk kehidupan manusia saat ini. Lihat saja dari banyaknya sosial media yang dapat kita gunakan untuk berbagi informasi dengan sangat mudah.
Ada banyak sekali bentuk informasi yang dapat kita temukan dengan mudah pada media sosial mulai dari informasi berbentuk tulisan, gambar hingga video.
Video animasi yang menampilkan berbagai editan foto dan video singkat sangat menarik untuk ditonton. Terlebih jika video diproduksi dengan baik dengan menonjolkan animasi yang menarik.
Video animasi tersebut sering disebut dengan video explainer atau explainer video.
Kamu mungkin sudah sering menonton video-video singkat berupa animasi yang sangat menarik ini di berbagai media sosial seperti Facebook, TikTok, Instagram hingga Youtube.
Meskipun sudah sering berseliweran di banyak media sosial, tidak semua pengguna media sosial mengetahui tentang apa itu video explainer.
Video sejenis ini dapat digunakan sebagai postingan untuk membagikan kegiatan sehari-hari. Membagikan informasi dengan cara yang lebih menarik atau salah satu bentuk promosi suatu bisnis.
Jika kamu tertarik tawu lebih dalam mengenai video explainer Indonesia, simak ulasan di bawah ini!
Seperti Namanya, explainer video adalah video animasi menarik yang diproduksi secara khusus untuk memudahkan penonton dalam memahami isi informasi yang ingin disampaikan.
Kamu mungkin sudah sering menemukannya di media social saat kamu scrolling Instagram, Facebook ataupun shorts di Youtube. Meskipun terkesan sangat singkat, pembuatan video explainer ini membutuhkan tahapan yang tidak simple.
Dibutuhkan explainer video software tertentu untuk dapat memproduksi video explainer yang berkualitas dan professional. Dibutuhkan skill khusus pula untuk dapat memproduksi jenis video ini dengan menarik.
Itulah mengapa banyak owner bisnis online biasanya yang mencari jasa video explainer untuk mempromosikan bisnis mereka. Bukan tanpa alasan mengapa video explainer dinilai sangat efektif untuk mempromosikan sesuatu.
Berikut beberapa alasannya:
Jarang sekali bagi pengguna media sosial untuk mau membaca sebuah informasi yang dijelaskan secara detail dalam bentuk tulisan yang sangat Panjang.
Sedangkan di dalam video explainer, kamu dapat memasukkan suaramu untuk menjelaskan sesuatu tanpa membuat penonton membaca tulisan Panjang.
Banyak orang yang cenderung malas untuk membaca tulisan panjang di media sosial, terlebih untuk membaca detail produk dalam bentuk tulisan yang Panjang.
Orang-orang hanya akan langsung melewati postingan dengan tulisan Panjang tersebut. Itulah mengapa video explainer jauh lebih efektif karena penonton hanya perlu menonton dan mendengarkan penjelasan dari video mengenai produk yang dipromosikan.
Video explainer adalah video animasi yang biasanya ditampilkan dengan durasi yang singkat, mungkin hanya beberapa detik atau menit saja.
Dalam waktu singkat tersebut video explainer maker harus mampu menampilkan semua informasi penting dan keunggulan produk yang dipromosikan.
Dalam waktu singkat tersebut, pembuat video harus mampu menyajikan informasi yang menonjol pada seputar produk. Karena setiap detiknya akan sangat mempengaruhi tingginya ketertarikan penonton.
Limit waktu pada video explainer akan menjadi tantangan tersendiri bagi jasa explainer video untuk dapat menarik minat penonton akan produk yang ditawarkan dalam waktu yang singkat.
Video explainer menjadi sangat dikenal oleh banyak orang setelah kemunculannya di berbagai platform media sosial besar. Padahal video explainer dapat dibilang bukanlah sesuatu yang baru.
Dominasi media sosial ini menjadi angin segar bagi para pebisnis yang menggunakan internet sebagai ladang untuk promosi produk mereka. Media sosial yang semakin bertambah fungsi menjadi sumber informasi up to date menjadi favorit banyak orang.
Dibandingkan mencari berita di TV atau artikel online, media sosial dikenal lebih cepat menyebarkan informasi.
Itulah mengapa video explainer untuk mempromosikan bisnis juga banyak kita temukan di media sosial besar seperti Youtube, Facebook dan Instagram, karena disanalah banyak orang menghabiskan waktu mereka.
Dalam membuat video explainer yang professional, video maker biasanya menggunakan software khusus untuk menghasilkan video yang aestetik.
Berikut beberapa video explainer software yang sering digunakan oleh video maker.
Software After Effect adalah salah satu aplikasi dari Adobe untuk membuat video explainer yang popular dan banyak digunakan oleh explainer video maker.
Software ini menyediakan fitur-fitur canggih yang dapat digunakan untuk membuat efek-efek menarik dan motion graphic pada video.
Selain menyediakan fitur edit yang sangat menarik dan beragam, aplikasi ini juga dikenal user-friendly karena mudah diaplikasikan.
Kamu dapat menambah atau mengubah background, suara, menambah lagu, ataupun menambah efek menarik pada video dengan menggunakan aplikasi yang satu ini.
VideoScribe adalah salah satu software untuk video explainer yang menyediakan background whiteboard.
Kamu bisa menggunakan gambar animasi gambar dengan latar belakang putih seperti papan tulis. Ada banyak sekali templates, audio, property dan lain sebagainya untuk melengkapi videomu.
Dapat dibilang software ini merupakan software membuat video explainer yang dikhususkan bagi para pembuat video explainer.
Aplikasi membuat video explainer ini memiliki templates yang dapat kamu gunakan langsung untuk membuat video explainer.
Software ini juga memiliki interface yang simple dan banyak digunakan oleh para pengusaha startup dan perusahaan besar untuk mempromosikan bisnis mereka.
Dalam membuat video explainer tentu saja membutuhkan rencana matang. Hal tersebut dikarenakan video haruslah mengandung informasi padat yang harus disampaikan dalam waktu yang singkat.
Inilah beberapa hal yang harus dilakukan sebelum membuat video explainer:
Langkah pertama adalah dengan membuat storyboard yang merupakan sketsa-sketsa kasar dari visualisasi ide video. Storyboard akan sangat membantu dalam merealisasikan video yang akan dibuat.
Storyboard sendiri juga berperan sebagai patokan dan arahan bagaimana proses pembuatan video nanti akan dibuat.
Video explainer yang menarik tentu saja video yang memuat informasi penting. Itulah mengapa dibutuhkan naskah yang berisikan dialog dan informasi penting apa saja yang akan disampaikan pada video.
Poin-poin penting harus sangat diperhatikan untuk memastikan tidak ada informasi penting yang tertinggal.
Setelah naskah tertulis dengan rapi, saatnya kamu untuk melakukan voice over untuk memasukkan suara ke dalam video.
Pastikan untuk menjelaskan informasi dengan suara yang jelas dan tepat. Penjelasan inilah yang akan sangat berpengaruh pada tidaknya para penonton tertarik dengan konten yang disuguhkan.
Ketika menonton video explainer di media sosial, kamu tentu menyadari bahwa kebanyakan video tersebut disertai dengan backsound yang menarik.
Backsound ini ternyata memiliki banyak manfaat. Simak beberapa manfaat dari backsound di bawah ini:
Visualisasi yang ditampilkan pada video akan menjadi semakin menonjol dengan adanya backsound. Penonton juga akan semakin mudah memahami konten apa yang sedang ingin disampaikan pada video tersebut.
Backsound sangat mempengaruhi bagaimana psikologi penonton saat menonton video. Backsound yang ceria, yang diputar sejak awal hingga akhir video akan memberikan efek Bahagia kepada penonton. Sehingga mereka akan semakin tertarik dengan konten yang disajikan.
Dalam memproduksi sebuah video, kamu tentu ingin memiliki sesuatu yang tidak dimiliki pada video lainnya. Ciri khas ini dapat kamu aplikasikan pada backsound. Selain itu, dengan adanya backsound video tidak akan terkesan membosankan.
Software explainer video menyajikan berbagai jenis efek animasi yang dapat kamu aplikasikan pada videomu. Efek animasi ini akan membuat tampilan video lebih menarik sehingga penonton betah menontonnya.
Kamu dapat menggunakan beberapa software khusus untuk membuat video explainer yang telah direkomendasikan pada penjelasan sebelumnya. Kamu dapat mengaplikasikan template, image, dan After Effect yang sesuai dengan konsep video yang kamu inginkan.
Cara membuat video explainer membutuhkan perencanaan yang matang agar hasil sesuai dengan apa yang kamu inginkan. Ada beberapa proses yang harus kamu lakukan untuk menghasilkan video explainer yang menarik dan professional.
Berikut ini langkah pembuatan video explainer yang dapat kamu lakukan untuk membuat video explainer :
Langkah paling awal yang harus kamu lakukan Ketika akan membuat sebuah video explainer adalah brainstorming akan topik dan informasi penting apa yang akan kamu sampaikan melalui video.
Pencarian ide dapat kamu lakukan dengan menonton banyak video explainer lainnya di media sosial yang sudah sering sekali berseliweran.
Setelah menemukan ide yang akan kamu masukan ke dalam video, maka langkah selanjutnya adalah menulis script. Script akan mempermudah proses pembuatan video selanjutnya sehingga semua dapat terarah dengan baik.
Kamu dapat mengedit script yang kamu inginkan berkali-kali untuk mendapatkan script terbaik untuk videomu.
Persiapkan peralatan terbaik yang kamu miliki untuk menghasilkan video menakjubkan. Perangkat lunak, kamera dan mikrofon adalah peralatan wajib yang akan kamu gunakan dalam proses rekaman.
Jika kamu kurang yakin dengan skill mengambil gambarmu, kamu bisa menyewa videographer yang dapat membantumu.
Proses editing adalah proses yang paling krusial karena akan menentukan hasil akhir dari videomu. Pastikan untuk mengikuti ide awal yang telah kamu tentukan sebelumnya.
Gunakan efek, grafik, motion, image, backsound atau fitur lainnya untuk membuat videomu menarik namun tidak berlebihan.
Jika kamu ingin membuat video explainer gratis, kamu dapat memanfaatkan berbagai software gratis yang dapat kamu gunakan. Jika kamu pemula, kamu dapat memulainya dengan menonton video tutorial membuat video explainer di internet.
Contoh video explainer juga dapat kamu temukan dengan mudah di aplikasi Youtube atau media sosial lainnya. Bukan hanya software gratis, kamu juga dapat menemukan banyak sekali free template yang dapat kamu gunakan untuk mengedit videomu.
Jika kamu menjalankan bisnis, video explainer Indonesia akan sangat efektif untuk mempromosikan bisnismu di media sosial.
Tapi, jika kamu tidak ingin ribet dan butuh cepat. Maka Jasa Pembuatan Video Explainer AkseniJasa siap membantumu
Harga jasa video explainer yang kami tawarkan mulai dari 50rb / 1 detik untuk paket gold dan 75rb / 1 detik untuk paket platinum.
Minimal order 15 detik untuk paket gold dan paket platinum dengan hasil jadi style iklan yang cepat.
(Kami lebih merekomendasikan untuk order 60 detik, supaya maksud dan tujuan video explainer Anda lebih mengena di benak konsumen).
Pengerjaan normal 60 detik 5-14 hari dimulai dari konsep final yang telah kami terima dari Anda. Di luar kegiatan mereview dan merevisi antara Anda dan Kami.
Jika hasil video explainer tidak sesuai, Anda bisa mengajukan revisi minor sebanyak 3 X (kali).
Revisi video explainer bisa dilakukan dengan cara menghubungi admin kami, selanjutnya admin yang akan membantu prosesnya.
Untuk pemesanan video explainer bisa menghubungi admin kami di 083878617621 (WA).
Pengiriman preview video explainer bisa melalui WA. Hasil final video highresh dikirim melalui Email.
Kami menggunakan adobe after effect, adobe premiere pro, tidak menggunakan power point & bukan template. Sehingga hasil video explainer antar client memiliki keunikannya masing-masing.
Kami menjamin hasil yang bagus dan dengan harga terjangkau. Tidak menggunakan template, tapi dibuat manual full customize sesuai konsep dari Anda masing-masing.
Silahkan WA ke nomor 083878617621, nanti admin yang akan menunjukkan semuanya.